6 Nov 2012

Scott D Davis

Scott D Davis, pianis yang dikenal sebagai “the rocker of new age/contemporary classical music”. Mungkin banyak yang menganggap permainanya bagaikan suatu hal yang menyegarkan, asli dan dapat memotivasi

Tak cukup hanya itu, jika ada yang menanyakan tentang latar belakang musiknya pasti akan merasa heran:bingungs. Dia bukan berasal dari latar belakang pianis(mungkin keluarganya kagak ada yg pianis ya gan). dia tumbuh dibawah pengaruh beberapa punggawa musik rock seperti Rush, Queensrÿche, dan Metallica. diapun memainkan musik rock pada masa itu, dan sebagai keybordis pada band-nya.

Sampai pada ketika pemain gitar pada band nya itu memberitahukan tentang David Lanz, seorang pianis, dia mulai mempertimbangkan karir sebagai pianis. Sebelum mendengarkan David Lanz, pemikiranua tentang pianis solo itu tak lebih dari memainkan musik klasik, musik yg selalu dihargainya tetapi tak bisa nyambung dengan dia. Gaya David Lanz tersebut tak seperti kebanyakan musik yang ia dengar. Gitaris band nya itu memberikan copy-an lagu "Skyline Firedance", dan dia sangat menikmati dan menggodanya untuk memainkan lagu tersebut, bahkan sulit untuk tidak memainkan lagu tersebut kembali.

Mungkin karena memang dasarnya clasic, stylenya menurut ane sih clasic juga:oghoho:, tenang harmonis, penuh penghayatan

berikut ini album yang telah dirilis :

Piano & Woodwinds (2001)
[*]Lost in the Horizon
[*]Tahoma
[*]A Simple Reflection
[*]Embrace the Journey
[*]Prelude
[*]January
[*]Scherzo


Tahoma (2003)
[*]Positive Altitude
[*]Prelude
[*]January
[*]Song in my Heart
[*]Dance in my Heart
[*]A Simple Reflection
[*]Swiftwater
[*]LSF
[*]View From Above
[*]Lost in the Horizon
[*]Interlude
[*]Grove of the Patriarchs
[*]Tahoma
[*]Soul of the Storm

Winter Journey (2004)
[*]Winter Journey
[*]Away in a Manger
[*]We Three Kings
[*]Greensleeves
[*]Carol of the Bells
[*]Snowprints
[*]Got Rest ye Merry Gentlemen
[*]O Holy Night
[*]Coventry Carol
[*]Silent Night
[*]Embrace the Journey
[*]O Come All ye Faithful


Rockfluence (2005)
[*]Sweet Child O' Mine (Guns N' Roses)
[*]Hotel California (Eagles)
[*]My Immortal (Evanescence)
[*]Nothing Else Matters (Metallica)
[*]Smells Like Teen Spirit (Nirvana)
[*]Stairway to Heaven (Led Zeppelin)
[*]In the End (Linkin Park)
[*]Wanted Dead or Alive (Bon Jovi)
[*]Open Arms (Journey)
[*]The Final Countdown (Europe)
[*]White Wedding (Billy Idol)
[*]Scherzo (Scott D. Davis original)


Pianotarium: Piano Tribute to Metallica (2007)



[*]Enter Sandman
[*]Until it Sleeps
[*]Master of Puppets
[*]The Unforgiven
[*]Nothing Else Matters
[*]Welcome Home (Sanitarium)
[*]One
[*]Fade to Black
[*]The Renewal: Lament
[*]The Renewal: Inner Battle
[*]The Renewal: Return to Sanity


http://www.inspiringpiano.com/

0 comments :

Post a Comment

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...